Cara Setting Cron Job Di Blesta

Cara Setting Cron Job Di Blesta

Cara Setting Cron Job Di Blesta – Cron job adalah salah satu fitur yang sangat penting dalam pengelolaan sistem hosting web yang berfungsi untuk menjalankan tugas-tugas terjadwal secara otomatis di latar belakang website hosting.

Jika Anda menggunakan Blesta, yaitu sebuah platform manajemen untuk bisnis hosting web yang populer dan banyak di gunakan di internet, Anda perlu mengatur cron job dengan benar untuk memastikan sistem blesta Anda berjalan dengan lancar.

Apa Itu Blesta?

source : freepik.com

Blesta adalah platform manajemen bisnis yang di khususkan untuk penyedia layanan hosting web, domain, VPS,  dan layanan serupa lainnya. Ini membantu Anda mengotomatisasi banyak aspek bisnis Anda, Termasuk penagihan, manajemen pelanggan, dukungan pelanggan, dan banyak lagi.

Salah satu aspek penting dalam penggunaan Blesta adalah pengaturan cron job yang benar, yang nantinya akan mengatur semua sistem secara otomatis dengan penjadwalan yang telah di tentukan sistem, untuk mengatur cron job di blesta sangat mudah berikut caranya :

Cara Setting Cron Job Di Blesta

  1. Masuk ke admin panel blesta
  2. Ke Setting > Automation
  3. Copy cron command
  4. Selanjutnya masuk ke panel hosting ( Cpanel & Directadmin )
  5. Klik dan pilih cron job
  6. Select section common per 5 menit
  7. Tempel cron command
  8. Add new cron, Selesai

Penutup

Mengatur cron job di Blesta adalah langkah penting dalam menjalankan platform manajemen hosting web ini dengan lancar, Dengan mengikuti langkah di atas, dapat memastikan tugas terjadwal di Blesta berjalan secara otomatis dengan jadwal yang di tetapkan.

Jika mengalami masalah atau memiliki pertanyaan lebih lanjut, selalu ada dokumentasi resmi Blesta dan dukungan pelanggan yang dapat membantu mengatasi masalah yang mungkin timbul, demikian tutorial cara setting cron job di blesta semoga dapat bermanfaat!.

Avatar photo
Informasi Dunia Teknologi
adbanner